6/13/2013

0

Gitarku....Temanku....

Posted in
Inilah gitar yang selalu menemaniku disaat-saat lagi bebas, sendiri merenung sambil memainkan gitar ditemani secangkir teh hangat dan gorengan tahu plus lomboknya huuuuu....huuuu....serasa nikmat.Bersyukur bahwa kita masih diberikan nikmat yang belum tentu orang lain bisa menikmatinya.
Dengan gitar ini terasa damai kehidupan dimana musik yang keluar dari gitar ini selalu memberikan suara yang indah dan nyaman untuk didengarkan (itu tergantung yang main ya he...he...he...)
"the important thing i always happy with this"

0 komentar: